- MAN 4 Bantul Bekali Siswa Kelas XII dengan Ujian Praktik Perawatan Jenazah
- WFO Ramadan Berkah: Dedikasi Guru dan Pegawai MAN 4 Bantul di Bulan Suci
- Gebyar Ramadan MAN 4 Bantul Hadirkan Kompetisi KURMA yang Meriah dan Inspiratif
- Prestasi Gemilang, MAN 4 Bantul Pimpin Daftar Lulusan SNBP Terbanyak Tingkat Madrasah di Bantul
- Tutup Kegiatan Ramadan, MAN 4 Bantul Salurkan Zakat Fitrah untuk Sesama Bantul (MAN 4 Bantul)
- MAN 4 Bantul Syiar Ramadhan dengan Video Kajian Pendek “KUKIS” di Media Sosial
- Tim PAI MAN 4 Bantul Sosialisasikan Kegiatan Ramadhan, Siswa Siap Sambut Bulan Penuh Berkah
- Semarak Ramadhan, MAN 4 Bantul Gelar Pesantren Ramadhan dengan Beragam Kegiatan Keislaman
- MAN 4 Bantul Gelar Sosialisasi Pemilihan Peminatan, Siswa Kelas X Siap Tentukan Masa Depan
- Siswa Kelas XII MAN 4 Bantul Jalani Ujian Praktik Keagamaan sebagai Bekal Sebelum Kelulusan
Siswa MAN 4 Bantul Raih Kejuaraan Cabang Tenis Meja pada PKM 2023

Keterangan Gambar : chmad Rafi Dewantara dari kelas XII MIPA 2 dan Nabila Sifa Azzahra dari kelas X A
Bantul (MAN 4 Bantul) – Ajang perlombaan yang diselenggarakan Kemenag Kabupaten Bantul Pekan Kompetisi Madrasah (PKM) sangat dinanti dengan antusias seluruh siswa-siswi madrasah tak terkecuali MAN 4 Bantul. Besar nya antusias siswa-siswi MAN 4 Bantul hingga banyak yang mendaftarkan diri untuk mengikuti lomba, salah satunya cabang tenis meja.
Kesiswaan MAN 4 Bantul mengadakan seleksi untuk mendapatkan calon siswa yang maju pada cabang tenis meja bertempat di halaman madrasah. Achmad Rafi Dewantara dari kelas XII MPA 2 lolos seleksi bersama Nabila Sifa Azzahra dari kelas X A untuk mewakili MAN 4 Bantul cabang tenis meja Ganda Campuran. Persiapan dilaksanakan di halaman madrasah dengan bimbingan Dwi Muloyono yang merupakan Waka Kesiswaan MAN 4 Bantul. Dalam kompetisi tersebut tim tenis MAN 4 Bantul berhasil lolos hingga babak final dan mendapatkan kejuaraan kedua tingkat Kabupaten Bantul.
Selanjutnya Nabila Sifa berhasil meraih juara ketiga Cabang Tenis Meja Tunggal Putri. Selaku Waka Kesiswaan sekaligus pelatih Dwi Mulyono sangat bangga dan bersyukur atas torehan prestasi siswa-siswinya pada ajang PKM. Dwi mengatakana bahwa dalam rangka mempersiapkan latihan dilakukan selama 3 minggu yang pelaksanaannya setiap berakhir kegiatan belajar mengajar.
Baca Lainnya :
- Siswi MAN 4 Bantul Raih Juara Kedua Pidato Bahasa Inggris PKM 20230
- Mulisa Kusuma, Siswi MAN 4 Bantul Raih Juara Kedua Kaligrafi pada PKM 20230
- MAN 4 Bantul Raih Kejuaraan Cabang MTQ Putra dan Putri pada PKM 20230
- Evaluasi Mutu Pendidikan, Pelaksanaan ANBK di MAN 4 Bantul Berjalan Lancar0
- Kepala MAN 4 Bantul Ikuti Penyuluhan Hukum Regulasi Moderasi Beragama0
Alhamdulillah dengan latihan yang tekun kedua siswa terpilih berhasil meraih juara pada ajang PKM cabang lomba Tenis Meja Ganda Campuran dan Tenis Meja Tunggal Putri. (iqn/ica)
